10 Tips Membuat Film Pendek yang Menarik dan Berkualitas

10 Tips Membuat Film Pendek yang Menarik dan Berkualitas

08/12/2022 Cara & Gaya How To Video Production Video Shooting 0
Jasa Pembuatan Website Padang

Kecanggihan teknologi kini terus berkembang, seperti dunia sosmed misalnya Instagram. Diperlukan kreativitas dan kejelian dalam membuat film pendek.

Jaman dulu, mau belajar film secara benar tuh susah, musti kuliah dan gua terlalu miskin buat kuliah film yang per semester jauh lebih mahal ketimbang harga motor gue … belajar secara otodidak terutama cinematography color science juga butuh waktu bertahun tahun buat paham metodologi ilmiahnya, itu juga musti berkorban banyak hal, mulai dari sekedar traktirin bakmi GM / bakmi kelinci ke anak2 film yg senior biar bisa nyolong ilmunya lalu pesen buku2 dan dvd training di amazon sampe belajar ma orang sembari digoblok goblokin ma orang itu (literally) … sekarang pas gua ngajar, sedikit banyak nyadar, ini sarana gua balas dendam besar besaran & memutus rantai yg bikin orang susah buat ngerti bahwa nyari ilmu secara proper tuh sebenarnya bisa dilakuin dan jauh lebih mudah ketimbang dulu … that’s the reason why i hate intelectual arrogance so much. – Andreij Eijkov

Adanya pengalaman mengedit film anak mahasiswa atau pelajar yang tanpa persiapan sama sekali, melahirkan tulisan ini. Tidak mungkin akan langsung bagus dan hebat, walaupun sudah banyak karya itu. Tapi setidaknya gambar agak lebih baik dari membuat film tanpa persiapan. Ada baiknya para siswa mahasiswa  membekali diri dengan pengetahuan dan wawasan yang cukup.

Membuat Film Pendek yang Menarik

Di antara persiapan yang harus dibikin adalah, skenario. Tapi yang terpenting proses pengambilan gambar kemudian editing, serahkan saja pada ahlinya yang sudah mahir. Justru pengambilan gambar yang bagus dibekali dengan persiapan naskah skrip skenario yang memadai.

BACA JUGA :  Cara Menambah Followers Instagram Gratis Tanpa Aplikasi

Tidak kalah pentingnya juga pengambilan gambar atau shooting. Ada baiknya didiskusikan dengan editor ahli sebelum pengambilan gambar (shootingpembuatan film).

Walaupun tidak selayak film layar lebar setidaknya film yang dibikin layak ditonton. Ada 10 tips cara membuat film pendek yang berkualitas di antaranya :

1. Buat Skenario Sebelum Pengambilan Gambar?

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Chat WhatsApp utk respon segera
1
Chat dengan kami?
Scan the code
Halo, ada yang bisa dibantu?