Tradisi Ini akan Membuat Video Editor Maksimal dan Memuaskan Hasil Kerjanya
Disamping pengambilan sesuai standar yang diharapkan atau Post Production sesuai permintaan klien, inilah di antara tradisi yang tidak boleh dilewatkan oleh seorang Video Editor agar Editannya Maksimal dan Memuaskan seni kerjanya.
Jangan Lewatkan Baca Juga:
Inilah di antara tradisi itu:
- Tonton Secara Full dan Tidak diloncat-loncat. Setalah Maksimal Edit dan Render Video Editan Anda. Sebaiknya Gunakan Monitor Berbasis TV (ini penting ada dalam editing) untuk menghasilkan gambar yang realistis dan Standar TV, tapi kalau tidak ada TV, monitor juga tidak apa. Yang jelas ini untuk mengoreksi sendiri terakhir sebelum CD/DVD diburning dan diserahkan. Fatal akibatnya bila belum final, sdh diburning, diserahkan ke klien, dan diperbanyak lagi. Oleh karena itu Tonton Secara Full dan Tidak diloncat-loncat. Untuk mengkoreksi terakhir sebelum benar-benar fix dan final, serta siap diserahkan.
- Setelah benar-benar Fix, Burning CD DVD tersebut. Atau Edit Ulang sampai benar-benar Oke.
- Catat pekerjaan yang akan dilakukan. dan Lakukan pekerjaan yang telah dicatat.
- Prioritaskan pekerjaan yang utama. Walau sesekali perlu hiburan juga. Jangan biarkan social media melalaikanmu. Pekerjaan harus ada progress.
Udah gitu aja …
One Response
[…] Tradisi Ini akan Membuat Video Editor Maksimal dan Memuaskan Hasil Kerjanya […]